Proton Mengaku Kalah Saing di Indonesia Santo Sirait | satu jam yang lalu Kuala Lumpur – Proton tidak lagi berbisnis di Indonesia sejak beberapa tahun lalu. Pabrikan asal Malaysia tersebut mengaku persaingan di industri otomotif Indonesia sangat ketat. Dr Li Chunrong, CEO Proton sebagaimana dikutip dari Paultan, Rabu (6/12/2023) mengatakan angka produksi kendaraan baik di Indonesia maupun di Thailand sudah mencapai lebih dari satu juta unit. Sangat nyata […] selengkapnya
Mobil Listrik Neta V dapat Garansi Baterai Seumur Hidup Dimas Hadi | 2 jam yang lalu Jakarta — PT Neta Auto Indonesia (NETA) memberikan jaminan garansi seumur hidup atau Lifetime Warranty Unlimited Kilometers & Periods bagi 2.024 ...
Chery Resmikan Diler Baru di Kelapa Gading, Punya Fasilitas 3S Nadya Andari | 3 jam yang lalu Jakarta – Chery kembali memperkuat jaringan penjualan dan purna jual melalui peresmian diler baru di Kelapa Gading, Jakarta Utara. Diler ini memiliki ...
Rincian Lengkap Pajak Honda Brio dari Generasi Pertama Meluncur Sampai yang Terbaru Mada Prastya | 4 jam yang lalu Berikut adalah ulasan tentang pajak Honda Brio baik tipe Satya ataupun RS sejak awal meluncur tahun 2012 hingga 2023. Honda Brio itu sendiri tak bisa ...
Bikin Penasaran, Berapa Pajak Motor Listrik Volta Tiap Tahun? Rizen Panji | 6 jam yang lalu Informasi mengenai pajak sepeda motor listrik Volta yang ada di Indonesia termasuk menjadi bahasan menarik untuk dikupas. Dalam beberapa tahun ...