
Penulis : Santo Evren Jakarta – Beberapa bulan terakhir rumor soal kedatangan Daihatsu Terios berwajah baru tengah jadi perbincangan hangat di kalangan pecinta otomotif, utamanya penggemar mobil jenis Sport Utility Vehicle (SUV) di Indonesia. Rumor ini makin ramai saat bulan lalu Amelia Tjandra, Marketing Director Astra Daihatsu Motor (ADM) sempat mengeluarkan Lanjut Membaca