
Jakarta — Kabar gembira bagi pemilik kendaraan bermotor. Beberapa jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) mengalami penurunan harga per 1 November 2022. Termasuk Shell Super yang sekarang punya harga lebih murah dari Pertamina Pertamax. Dirangkum dari media sosial Shell Indonesia, Selasa (1/11/2022), harga Shell Super untuk daerah Jakarta, Banten, Jawa Barat, dan Jawa Timur adalah Lanjut Membaca