
Jakarta — Setelah bergerak di segmen Low MPV dengan Stargazer, Hyundai akan mendatangkan produk baru di segmen city car hatchback. Hal ini diketahui Carmudi dari salah seorang staf diler Hyundai yang enggan disebutkan namanya. “Nanti rencananya kami (Hyundai) bakal menghadirkan mobil baru lagi, segmennya city car hatchback,” katanya kepada Carmudi beberapa Lanjut Membaca