Setelah melakukan test drive Hyundai Staria 9 seat ke Yogyakarta, kami berhasil menemukan kelebihan dan kekurangan mobil berdimensi besar tersebut. Ada beberapa poin yang bisa kami beberkan selama perjalanan menggunakan mobil ini. Sebelumnya kami pernah melakukan test drive Hyundai Staria dari Jakarta menuju Bandung, Jawa Barat bersama dengan PT Hyundai Motors Indonesia Lanjut Membaca
Jakarta – Hyundai Staria tak lama lagi akan meluncur di Indonesia. Tanda-tanda kehadiran mobil baru dari Hyundai itu mulai terendus, salah satunya dapat dilihat dalam laman resmi Samsat DKI Jakarta. Baru-baru ini Hyundai Motor membuat heboh jagat otomotif dunia dengan menunjukkan gambar teaser dari Staria pada pertengahan bulan lalu. Hyundai Staria sempat dirumorkan Lanjut Membaca
Bangkok – Hyundai tepergok sedang melakukan uji jalan calon produk terbarunya bernama Staria di Thailand. Beberapa foto yang memperlihatkan Hyundai Staria tengah melintas di sebuah jalan raya telah tersebar di internet. Belum lama ini Hyundai mengejutkan dunia otomotif dengan merilis gambar teaser Staria. Berdasarkan rumor yang beredar, MPV baru Hyundai itu merupakan Lanjut Membaca
Manila – Hyundai tengah membangun pabrik mobil di Cikarang, Jawa Barat. Menurut kabar yang beredar, salah satu kendaraan yang akan diproduksi pabrik baru ini adalah jenis Low MPV. Hanya saja, belum ada keterangan resmi dari Hyundai mengenai nama dari mobil barunya itu. Namun, berdasarkan informasi yang dipublikasikan oleh media lokal Filipina, Autoindustriya, Lanjut Membaca