
Peringatan mobil merupakan hal penting yang wajib diperhatikan oleh para pemilik mobil. Dari dulu dan sekarang, terkadang suatu mobil bisa membuat pemiliknya terkejut dengan biaya perawatan yang tidak terduga. Walaupun begitu, saat ini sudah banyak pabrikan mobil menyematkan fitur peringatan mobil di dalam kabin, agar sang pengendara sadar untuk segera melakukan perawatan. Lanjut Membaca