
Tangerang – Aletra yang mengklaim sebagai merek lokal mengaku masih mengandalkan komponen yang diimpor secara langsung dari China. Jenama yang berada di bawah naungan Geely Holding Group ini masuk ke Indonesia di bawah payung PT Aletra Mobil Nusantara. Andre Jodjana, CEO Aletra mengaku dan menegaskan diri jika merek tersebut merupakan merek mobil asli Indonesia. Lanjut Membaca