- 160,000 Km
- Manual
- Bensin
- Kota Jakarta Selatan
- 58,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota Jakarta Pusat
- 21,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
- 25,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Tangerang
- 18,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota Jkt Utara
- 19,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
- 16,382 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
- 1 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
- 63,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jakarta Pusat
- 55,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota Jakarta Pusat
- 34,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jakarta Pusat
- 85,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota Jakarta Pusat
- 23,500 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
- 21,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jl. Boulevard Raya Gading Serpong
- 19,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Bandung
- 25,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jl. Boulevard Raya Gading Serpong
- 44,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jakarta Utara
- 18,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Tangerang
- 182,000 Km
- Manual
- Bensin
- Indonesia
- 124,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jl. Boulevard Raya Gading Serpong
- 15,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jl. Boulevard Raya Gading Serpong
- 62,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Bandung
- 35,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jl. Boulevard Raya Gading Serpong
- 80,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota Jakarta Timur
- 41,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota SBY
- 53,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Kota Tgr. Sel.
- 100,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Bandung
- 29,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Jakarta Barat
- 140,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
- 33,000 Km
- Otomatis
- Bensin
- Indonesia
Harga Jual Terbaik Mercedes-Benz C200 2018 di Indonesia
.jpg)
Mercedes-Benz C200 merupakan salah satu dari deretan mobil sedan kompak eksklusif yang diproduksi oleh pabrikan asal Jerman, Daimler AG. Mercedes-Benz C200 atau dikenal dengan C-Class, di produksi untuk kali pertamanya pada 1993 silam sebagai pengganti dari varian W201. Sedan C-Class ini merupakan model terkecil dari merek ini sampai dengan A-Class dihadirkan pada medio 1997.
Berada di segmen sedan kompak mewah, Mercedes-Benz C200 menyasar kalangan eksekutif yang membutuhkan kendaraan untuk menunjang kinerja dan gaya hidupnya. Tak hanya itu saja, pabrikan asal Jerman itu juga kini menyasar kalangan anak-anak muda, karena mengeluarkan versi sport C-Class dari divisi AMG. Pengembangan dan pembaruan yang terus dilakukan Mercedes-Benz pada varian C-Class, membuat mobil-mobil ini tampil semakin modis dan eksklusif, meskipun saat ini varian C-Class merupakan rakitan lokal.
SKOR PENILAIAN CARMUDI untuk Mercedes Benz C200 2018
DESAIN INTERIOR |
bintang |
SPESIFIKASI MESIN |
bintang |
DESAIN EKSTERIOR |
bintang |
KONSUMSI BAHAN BAKAR |
bintang |
FITUR KENDARAAN |
bintang |
HARGA UNTUK KUALITAS |
bintang |
Mercedes-Benz C200 di Indonesia
Bagaimana Perbedaan Mercedes-Benz C200 2017 dengan 2018?
Sejauh ini tidak ada perbedaan dengan produksi 2017. Terakhir, pada tahun 2016 C-Class menambah deretan variannya dengan mesin diesel baru pada C300d dan hybrid pada C350e. C400 sendiri telah berubah menjadi C450 AMG.
- Upgrade turbo V6
- Paket ban 18 inch black and silver
- Trim eksterior gloss-black
Apa yang Baru dari Desain Mercedes-Benz C200 2018?
Mercedes-Benz memberikan sesuatu yang baru pada desainnya, yakni pada trim eksterior dan paket ban 18 inchi. Perubahan ini tentu tidak lebih banyak berbeda dari kekuatan yang ada pada model 2015 silam. Mercedes-Benz menambahkan leg-room belakang dan styling dalam dan luar yang sangat menarik mata.
Apa Saja Spesifikasi dan Fitur dari Mercedes-Benz C200 2018?
Mercedes-Benz menghadirkan varian C200 dengan konsep elegan yang disandingkan dengan kenyamanan dan kemewahan dalam berkendara. Sisi agresivitas dari sebuah mobil sport memang tak terlalu terlihat pada C200, tapi jika menginginkan kedinamisan berkendara yang tinggi dan tampilan yang lebih agresif, maka pilihan jatuh pada Mercedes-Benz C250 AMG.
- Tilt steering
- Telescope steering
- Power adjustable exterior mirror
Berapa Kisaran Harga Mercedes-Benz C200 2018 di Indonesia?
- C 200 Standard Rp 835.000.000,-
- C 200 Amg Line Rp 901.000.000,-
Ulasan Mercedes-Benz C200 di Indonesia
Mercedes-Benz C200: Spesifikasi Mesin dan Performa
Mercedes-Benz menghadirkan C-Class dalam versi teranyar, di mana ada tiga model diperkenalkan, yaitu C 200 Avantgarde, C 250 AMG, dan C 250 Exclusive. Untuk model C 200, disematkan mesin bensin 4-silinder berkapasitas 1.8 liter yang sanggup menghantarkan daya maksimal 135 kW pada 5.250 rpm. Ketika dipacu dengan kecepatan tinggi, akselerasinya mulai dari 0-100 km/jam diraih dalam tempo 7.8 detik. Sedangkan untuk model C 250 dan C 250 AMG, meskipun mengusung jenis mesin yang sama, tapi tenaga yang mampu dihasilkan sebesar 150 kW pada 5.550 rpm, sehingga sanggup melaju dari 0-100 km/jam dalam waktu 7.2 detik.
- Kapasitas mesin: 991 cc 4 silinder
- Transmisi: 9G-Tronic Otomatis
- Tenaga maksimal: 184 hp
- Kecepatan tertinggi: 233 km/jam
- 0-100 km/jam:8 detik
Konsumsi Bahan Bakar Mercedes-Benz C200
Mercedes-Benz C200 memiliki kisaran bahan bakar yang berada di angka 9 km/liter untuk pemakaian dalam kota dan bisa mencapai 11 km/liter untuk pemakaian mobil di luar kota atau jalan bebas hambatan.
- Jenis bahan bakar: Bensin
- BBM yang direkomendasikan: Oktan 95 atau di atasnya
- Kapasitas tanki: 60 liter
- Emisi: EU6
Konsumsi Bahan Bakar Mercedes-Benz C200 Bekas
- Mercedes-Benz C200 tahun 2018 : 9-11 km/liter
- Mercedes-Benz C200 tahun 2017 : 11 km/liter
- Mercedes-Benz C200 tahun 2016 : 11 km/liter
- Mercedes-Benz C200 tahun 2015 : 10.7 km/liter
- Mercedes-Benz C200 tahun 2014 : 10.6 km/liter
- Mercedes-Benz C200 tahun 2013 : 10.3 km/liter
Fitur-fitur Mercedes-Benz C200
Fitur Hiburan dan Kenyamanan Mercedes-Benz C200
Mercedes-Benz C200 memiliki fitur hiburan yang dapat meningkatkan kenyamanan dalam berkendara.
- Paket kenyamanan Keyless-Go
- Termatic, Pengontrol suhu ruangan otomatis dengan dua zona pengaturan
- Paket untuk parkir (pilihan)
- AM/FM Stereo
- Koneksi USB
- Auxiliary audio input dan USB dengan pengontrol media eksternal
- Bluetooth
Fitur Keamanan Mercedes-Benz C200
Fitur keamanan Mercedes-Benz C200 menjamin keamanan pengemudi dan penumpang secara maksimal baik ketika berkendara di situasi normal maupun dalam situasi cuaca buruk dan kondisi mengemudi berat lainnya.
- Delapan buah Airbag
- Rem depan dan belakang menggunakan cakram berventilasi
- Remote anti maling
- Sistem pengereman ABS
- Sistem pengereman EBD
- Pengontrol stabilitas berkendara
- Pengontrol traksi
- Sabuk pengaman tiga titik di depan dan belakang
- Sistem pembantu pengereman secara mendadak
- Child seat anchors
Desain Mercedes-Benz C200
Desain Interior Mercedes-Benz C200
Mercedes-Benz C200 menawarkan kesempurnaan dan kemewahan ciri khas Mercedes-Benz. Untuk memenuhi standar tinggi kendaraan yang berada di kelas premium, faktor kenyamanan menjadi senjata utama disamping faktor keamanan. Detil kendaraan dibuat lebih mewah dan sporti, mulai dari lampu, balutan dua warna di konsol perpindahan gigi, kemudi, hingga jok yang menggunakan bahan kulit berkualitas tinggi.
- 4 model pengaturan kursi, penyesuaian tenaga secara terpisah
- Paket pengaturan lampu interior (pilihan)
- Setir multifungsi palang tiga, yang dibungkus dengan material kulit nappa
- Material krom menghiasi panel-panel interior
- Jok kulit
Desain Eksterior Mercedes-Benz C200
Model bodi C200 terbaru terlihat lebih dinamis. Kesan maskulin, elegan, dan sporti sangat kental terlihat. Meski begitu, tampilan anyar ini tetap mepertahankan ciri khas dari C-Blass, yang tidak menghilangkan tampilan elegan dan keanggunannya. Desain eksterior dan interior C200 keluaran terbaru menampilkan sisi modern dan yang terbaik. Tidak hanya itu saja, C200 terbaru ini juga memperlihatkan efisiensi dan kinerja yang tinggi, di mana hal tersebut menjadi ciri khas dari Mercedes-Benz untuk menciptakan kendaraan dengan faktor keamanan yang tinggi dan kenyamanan yang sempurna.
- Cruise control
- Presure monitor
- Head up display
- Rain sensing Wipers
Pilihan Warna Mercedes-Benz C200
Pilihan warna Mercedes-Benz C200 cukup beraneka ragam, nyaris 12 warna-warna atraktif seperti:
- Hitam
- Abu-abu metalik perak
- Putih metalik
- Coklat metalik
- Perak iridium metalik
- Biru lunar metalik
- Hitam magnetite metalik
- Merah mars
- Hitam obsidan metalik
- Perak palladium metalik
- Putih polar
- Abu-abu metalik
Kompetitor Mercedes-Benz C200
Bermain dei segmen sedan premium, kompetitor C200 masih hadir dari para pesaing loyalnya yang juga berasal dari Jerman, yaitu BMW 3-Series dan juga Audi A4. Meski begitu, kini divisi mobil mewah Toyota menggelontorkan Lexus IS untuk ikut dalam persaingan di segmen sedan premium.
Kelebihan Mercedes-Benz C200
Versi terbaru dari Mercedes-Benz C-Class yang baru saja diperkenalkan beberapa waktu lalu, terbilang cukup mengejutkan.
- Blue Efficiency
- Desain dan bahan jok sangat baik serta nyaman
- Setir terasa lebih sporti setelah facelift
- Fitur multimedia sangat baik dengan menggunakan sistem audio Harman Kardon.
Kekurangan Mercedes-Benz C200
- Harganya masih relatif tinggi
- Mode comfort dinilai terlalu lambat
- Tarikan agak berat
Daftar Harga Mercedes-Benz C200 di Indonesia
Harga Mercedes-Benz C200 Baru di Indonesia
- C 200 Standard Rp 835.000.000,-
- C 200 Amg Line Rp 901.000.000,-
Harga Mercedes-Benz C200 Bekas di Indonesia
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2018 adalah sekitar Rp 811.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2017 adalah sekitar Rp 700.000.000 – Rp 725.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2016 adalah sekitar Rp 700.000.000 – Rp 745.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2015 adalah sekitar Rp 589.000.000 - Rp 690.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2013 adalah sekitar Rp 425.000.000 - Rp 545.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2012 adalah sekitar Rp 415.000.000 - Rp 525.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2011 adalah sekitar Rp 350.000.000 - Rp 425.000.000
- Harga Mercedes-Benz C200 tahun 2010 adalah sekitar Rp 305.000.000 - Rp 375.000.000
Listing Mobil Baru Mercedes-Benz C200 di Indonesia
- Mercedes-Benz C200 Baru Dijual di Jakarta
- Mercedes-Benz C200 Baru Dijual di Bandung
- Mercedes-Benz C200 Baru Dijual di Surabaya
- Mercedes-Benz C200 Baru Dijual di Semarang
Listing Mobil Bekas Mercedes-Benz C200 di Indonesia
- Mercedes-Benz C200 Bekas Dijual di Jakarta
- Mercedes-Benz C200 Bekas Dijual di Bandung
- Mercedes-Benz C200 Bekas Dijual di Surabaya
- Mercedes-Benz C200 Bekas Dijual di Semarang
Cari Tahu Lebih Banyak Daftar Harga Mercedes-Benz C200 di Indonesia
Harga Mercedes-Benz C200 2018 di Indonesia
Harga Mercedes-Benz C200 2017 di Indonesia
Harga Mercedes-Benz C200 2016 di Indonesia
Harga Mercedes-Benz C200 2015 di Indonesia
One-Time Password (OTP) terkirim via SMS
Untuk verifikasi permintaan kredit Anda, masukan OTP di bawah ini