Home Posts tagged PLN
Berita
Jakarta – Perusahaan Listrik Negara (PLN) dikabarkan akan menambah 100 SPKLU untuk wilayah Jakarta hingga akhir 2024. Hal ini diharapkan bisa mengembangkan ekosistem kendaraan listrik dan memudahkan konsumen yang ada di Jakarta. “Rencana ke depan, khusus di Jakarta kita akan menambah 100 SPKLU lagi sepanjang 2024,” ujar Lasiran, General Manager PLN Unit Lanjut Membaca
Berita
Jakarta – Bepergian menggunakan mobil listrik melewati Tol Trans Sumatra kini tak perlu khawatir karena sudah ada puluhan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) yang tersebar. Darmawan Prasodjo, Direktur Utama PLN mengatakan pihaknya telah memetakan sebaran SPKLU secara nasional, termasuk tol Trans Sumatra. Baca juga: Ambisi Voltron Mendominasi Industri Lanjut Membaca
Berita
Jakarta — PLN memberikan diskon 30% produk Home Charging untuk para pengguna kendaraan listrik (electric vehicle/EV). Hal tersebut disampaikan oleh Ririn Rahmawardini selaku Executive VP Pengembangan Produk Niaga PT PLN Persero. Menurutnya diskon tersebut diharapkan bisa mengajak masyarakat untuk mendukung percepatan ekosistem EV di Indonesia. “PLN menyediakan diskon Lanjut Membaca
Berita
Jakarta — PT PLN (Persero) turut berpartisipasi di pameran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2023 dengan menawarkan berbagai promo yang menarik. Sebagai informasi, PEVS tahun ini kembali digelar untuk kedua kalinya di JIExpo Kemayoran, Jakarta, dari 17—21 Mei 2023. Pameran tersebut merupakan bentuk kolaborasi PLN dengan Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Lanjut Membaca
Berita
Jakarta — Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo) akan menggelar pameran khusus kendaraan listrik bertajuk Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022 dengan target transaksi Rp500 miliar. Menurut Rudi MF, Project Manager PEVS 2022 angka target tersebut terbilang cukup realistis dan berharap besar pada pembelian bus listrik, mobil Tesla, hingga kerja Lanjut Membaca