Jakarta – Setelah pertama hadir di India, New Hyundai Grand i10 kini meluncur dengan beberapa penyegaran terutama soal tampang. Dan sekarang sudah muncul di Tanah Air menambah ramai pasar city car. Pikir kelas city car dalam negeri sudah cukup panas? Coba pikir lagi, karena pabrikan berlogo “H” miring dari Korea Selatan baru saja menyegarkan kontender […]Lanjut Membaca