Home Posts tagged Mobil Terlaris
Berita
London – Tesla Model Y ditetapkan sebagai mobil terlaris di dunia pada 2023. Tepat di bawahnya ada dua model mobil keluaran Toyota. Penetapan Model Y jadi mobil terlaris di dunia sepanjang 2023 berdasarkan hasil penghitungan yang dilakukan oleh lembaga riset pasar otomotif asal Inggris, JATO Dynamics. Baca Juga: Luhut: Baterai Tesla Masih Pakai Nikel JATO […]Lanjut Membaca
Berita Mobil Sumber informasi
Penulis: Santo Evren Jakarta – Di ranah roda dua Suzuki mendapat capaian yang positif. Lantas bagaimana dari sektor mobil penumpang dan komersial? Mobil merek Suzuki juga memperoleh hasil penjualan yang positif baik secara wholesales (pabrik ke dealer) maupun retailsales (dealer ke konsumen). Dari data wholesales yang dibeberkan oleh Suzuki tercatat sebanyak 118.014 Lanjut Membaca
Berita Mobil Sumber informasi
Jakarta – JATO Dynamics selaku analisis pasar kendaraan belum lama ini membeberkan daftar merek mobil terlaris di dunia selama 2018. Penentuan merek terlaris berdasarkan banyaknya kendaraan yang terjual selama 12 bulan di tahun lalu. JATO Dynamics menetapkan mobil merek Toyota paling banyak dibeli oleh konsumen di seluruh dunia selama 2018. Ini artinya Toyota tetap Lanjut Membaca
Berita Mobil Sumber informasi
Jakarta – Wuling Motors memang masih pendatang baru di industri otomotif Indonesia. Namun kehadirannya mampu mengebrak pasar otomotif, pasalnya baru satu tahun berjualan kendaraan di Tanah Air pabrikan asal China itu sudah masuk dalam daftar 10 merek mobil terlaris. Menariknya, Wuling Motors juga berhasil mengeser dua merek mobil sekaligus yang sudah lama Lanjut Membaca
Berita Sumber informasi
Jakarta – Industri otomotif di negara-negara anggota Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) alami peningkatan. Dari gabungan 10 negara anggota ASEAN tercatat total penjualan mobil sepanjang 2017 sebanyak 3,36 juta unit. Angka di atas naik sekira 5 persen dibanding pencapaian tahun sebelumnya. Penyumbang terbesar penjualan mobil masih datang dari Indonesia, Lanjut Membaca