
Jakarta – Pasar sepeda motor sport di Indonesia memang tidak secemerlang skuter matik (skutik). Umumnya, penggemar sepeda motor sport datang dari kalangan tertentu saja. Kebanyakan dari mereka adalah kaum pria yang suka adrenalin. “Memang peminat pasar sepeda motor sport itu rata-rata pria. Kemudian juga mereka yang memang mau naik kelas, dan rata-rata Lanjut Membaca