Home Posts tagged jokowi
Berita
Batang — Presiden RI, Joko Widodo resmi memulai tahapan pembangunan industri baterai listrik terintegrasi di Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB), Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Rabu (8/6/2022). Presiden mengatakan jika pembangunan industri baterai kendaraan listrik terintegrasi di Batang tersebut menjadi investasi pertama di dunia yang mengintegrasikan kendaraan listrik Lanjut Membaca
Berita
Cikarang — Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri peresmian pabrik PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia (HMMI) di Cikarang, Jawa Barat, Rabu (16/3/2022). Dalam kesempatan tersebut, Jokowi menyebut dirinya juga “meluncurkan” mobil listrik Hyundai Ioniq 5. “Hari ini saya datang ke Bekasi untuk menyaksikan, meluncurkan mobil listrik Ioniq 5,” kata Jokowi dalam pidatonya Lanjut Membaca
Berita Mobil Sepeda motor Sumber informasi
Jakarta – Harus diakui bila penyelenggaraan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2019 beberapa tahun belakangan ini selalu menyuguhkan hal baru disamping konsep utama yaitu pameran otomotif. Tahun ini pihak pelaksana IIMS 2019, Dyandara Promosindo mendatangkan sejumlah sajian terbaru untuk para pengunjung. Menariknya sajian tersebut belum ada di IIMS tahun lalu. Lanjut Membaca
Berita Sepeda motor Sumber informasi
Jakarta – Sepeda motor listrik hasil kolaborasi Garansindo Group bersama Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, Gesits, dipastikan belum produksi. Hal tersebut diungkapkan oleh Harun Sjech, CEO PT Gesits Technologies Indo (GTI). Harun mengatakan jika motor listrik tersebut belum melakukan produksi. Beberapa waktu lalu, tepatnya pada Desember 2018, Gesits Lanjut Membaca
Load More