Home Posts tagged Hyundai Stargazer X
Berita
Jakarta – PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) merilis program penjualan khusus bagi konsumen dalam rangka perayaan 50 tahun persahabatan Indonesia-Korea. Fransiscus Soerjopranoto, Chief Operating Officer HMID dalam keterangan resminya, Jumat (6/10/2023) mengatakan Hyundai berkomitmen menghadirkan produk dan layanan customer-centric untuk masyarakat Indonesia, termasuk Lanjut Membaca
Mobil
Fitur Hyundai Stargazer X menarik untuk dikulik secara detail khususnya bagi para calon pembeli mobil tersebut. Seperti diketahui, Hyundai Stargazer X telah resmi diluncurkan oleh PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) di hari pertama Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 digelar. Meskipun menggunakan platform sama dengan Stargazer versi biasa yang termasuk Lanjut Membaca
Berita
Magelang — Hyundai Stargazer X yang baru meluncur pada GIIAS 2023 lalu telah mendapat sambutan positif masyarakat terutama para pengunjung pameran. Astrid Ariani, Head of Marketing PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menilai sambutan yang sangat baik atas Stargazer X dilihat dari jumlah pemesanannya. “Kalau (Stargazer) X penerimaannya bagus banget memang. Di GIIAS Lanjut Membaca
Mobil
Hyundai Stargazer X telah resmi diluncurkan oleh PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) di hari pertama gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023. Carmudian yang tertarik membelinya perlu mengetahui spesifikasi mobil tersebut telebih dahulu. Peluncuran Stargazer di Indonesia adalah perdana secara global yang mana mobil ini memang disebut dirancang khusus Lanjut Membaca
Berita
GIIAS 2023, Tangerang — Stargazer X, mobil baru Hyundai yang resmi meluncur pada hari pertama GIIAS 2023, tidak hanya mengundang perhatian untuk dilihat, tapi juga menjadi mobil Hyundai yang paling banyak diminati untuk dicoba di area test drive. Hal ini disampaikan oleh Astrid Ariani Wijana selaku Head of Marketing PT HMID. “Lebih dari 2 ribu pengunjung […]Lanjut Membaca