
Jakarta — Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi pada baru-baru ini diyakini tak akan mengganggu penjualan mobil di Indonesia. Hal tersebut berkaca dari sejarah dalam beberapa tahun ke belakang. Demikian disampaikan Kukuh Kumara, Sekretaris Umum Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO), Kamis (15/9/2022) dalam kegiatan diskusi virtual bersama Lanjut Membaca