Home Posts tagged AISI
Berita
Jakarta — Penjualan sepeda motor di Indonesia sepanjang tahun 2021 lalu mencapai 5.057.516 unit, atau meningkat sebesar 38% jika dibandingkan tahun sebelumnya. Pada tahun 2020 silam, penjualan sepeda motor di Indonesia hanya mencapai 3.660.616 unit. Melihat pertumbuhan pasar, Asosiasi Sepeda Motor Indonesia (AISI) memberi target penjualan sepeda motor pada tahun 2022 ini Lanjut Membaca
Berita Sepeda motor Sumber informasi
Jakarta – Indonesia dinobatkan sebagai negara dengan penjualan sepeda motor terbanyak di dunia setelah China dan India. Dari beberapa jenis sepeda motor yang dipasarkan di Tanah Air, skuter matik (skutik) paling banyak pengemarnya. Ternyata hal ini tak hanya terjadi di Indonesia saja,  di Filipina pun demikian. Menurut  ketua umum Asosiasi Industri Sepeda Motor Lanjut Membaca
Berita Sepeda motor Sumber informasi
Jakarta – Indonesia masih menjadi negara ketiga di dunia dengan penjualan sepeda motor terbanyak setelah China dan India. Potensi pasar sepeda motor di dalam negeri memang sangat besar. Namun pemerintah mendorong supaya produsen tidak hanya fokus di domestik saja tapi juga melakukan ekspor. Sehingga diharapkan ke depannya Indonesia menjadi basis produksi untuk Lanjut Membaca
Berita Mobil Sepeda motor Sumber informasi
Jakarta – Dari data PT Honda Prospect Motor (HPM) Agen Pemegang Merek (APM) mobil Honda di Indonesia sudah 4.000 unit All New Brio terpasan. Angka ini hanya butuh waktu 3 bulan sejak diluncurkan Agustus 2018. Dari total angka tersebut 35 persen merupakan pemesanan untuk Brio tipe RS dan sisanya tipe Satya. Kabar mengenai larisnya Honda Brio […]Lanjut Membaca
Berita Sepeda motor Sumber informasi
Jakarta – Indonesia Motorcycle Show (IMOS) kembali akan digelar tahun ini tepatnya pada 31 Oktober – 4 November 2018. Pameran sepeda motor terbesar di Indonesia ini akan diikuti oleh puluhan peserta, baik itu dari produsen sepeda motor maupun perusahaan aksesori. Johannes Loman, Ketua Umum Asosiasi Industri Sepeda Motor lndonesia (AISI), mengklaim bila Lanjut Membaca